5 Perbedaan Retina Display vs Super Amoled Bagus Mana

Spesifikasi smartphone yang cukup penting adalah layar atau screen. Sebelumnya aku sudah menjelaskan segala sesuatu tentang Layar Super AMOLED. Tetapi sebenarnya ada teknologi lain selain Super AMOLED yang punya banyak kelebihan dan kekurangan ini. Dua teknologi layar smartphone yang cukup banyak ditawarkan adalah LCD dan LED. Dua teknologi ini terus berkembang dengan berbagai macam versi yang sulit untuk dikenali oleh masyarakat awam. Pada akhirnya ada banyak yang bingung perbedaan retina display vs super amoled bagus mana.

Seperti aku bilang sebelumnya, dua teknologi layar yang berkembang adalah LCD dan LED sehingga retina display vs amoled sebenarnya dua hal yang berbeda. Super retina display adalah teknologi yang bisa diterapkan pada LCD maupun LED. Meskipun begitu, kali ini aku akan mengulas perbedaan super amoled vs retina. Simak sampai akhir dan jangan lupa komen ya.retina display vs super amoled bagus mana

Retina Display Vs Super Amoled

Meskipun tidak sulit mencari perbedaan retina display vs super amoled bagus mana karena memang bukan dua hal yang sama tetapi mari kita coba. Retina Display digunakan pada banyak HP iPhone berlayar IPS LCD sedangkan Super AMOLED digunakan pada banyak smartphone. Meskipun HP iPhone X juga menggunakan Layar Super AMOLED yang diintroduksi teknologi Super Retina Display. Jadi bagaimana ya membandingkan retina display vs super amoled ini, jadi bingung haha. Baiklah coba kita ulas. Baca juga : Layar IPS LCD vs Super AMOLED

1. Teknologi yang Digunakan

Super AMOLED adalah Active Matrix Organic Light Emitting Diodeyang merupakan pengembangan dari teknologi TFT atau thin film transistor. Layar Super AMOLED menggabungkan warna merah hijau dan biru dan membentuk pixel individu. Sebuah material organik tipis diletakkan di antara dua konduktor pada masing masing LED untuk menghasilkan cahaya.

Lalu bagaimana jika retina display vs amoled? Retina Display adalah teknologi yang digunakan pada gadget keluaran Apple mulai dari iPhone 4. Retina Display merupakan penggunaan layar dengan densitas pixel yang sangat tinggi (lebih dari 300 ppi). Sehingga pengguna tidak akan bisa melihat pixel dengan jelas. Retina Display dan Retina HD Display diterapkan pada layar IPS LCD. Namun khusus pada iPhone X menggunakan layar Super AMOLED dan menggunakan super retina display. Masih berfikir untuk membandingkan super amoled vs retina? hehe

2. Akurasi Warna Retina Display vs Super AMOLED

Dari segi warna lebih terlihat perbedaan retina display vs super amoled bagus mana. Kelebihan Layar Super AMOLED Samsung adalah kalau warna hitam lebih bagus yang Super AMOLED karena hitam berarti pixel mati sehingga lebih pekat. Namun untuk warna putih akan nampak kekuningan. Bahkan dalam warna hitam pekat akan lebih irit baterai.

Sedangkan kelebihan retina display vs super amoled plus adalah retina memiliki ketajaman yang lebih tinggi dalam hal warna. Hal ini karena kerapatan pixel yang tinggi. Meskipun begitu retina display vs oled akan semakin bagus jika digabungkan, seperti pada iPhone X. Tajam, tipis dan bezelles. Namun baru ada satu yang menggunakan jenis seperti ini dan iPhone X bisa dibilang masih sangat mahal.

3. Kondisi Burn In

Dalam hal burn in, retina display vs super amoled, amoled memiliki kelemahan karena lebih sering mengalami burn in. Burn in adalah kondisi kesalahan warna secara permanen. Kesalahan yang terjadi biasanya adalah outline pada gambar atau teks, warna kabur dan hal hal berpola lain pada display.

Jadi kalau dibandingkan perbedaan retina display vs super amoled bagus mana tentu saja lebih bisa tahan lama pada AMOLED. Meskipun begitu retina display vs oled tentu saja memiliki kelemahan masing masing. Namun dalam hal burn in, IPS LCD dikenal lebih tahan dan awet.

4. Pengembang Teknologi

Super retina display dikembangkan oleh Apple yang mana teknologi Retina ini banyak digunakan untuk smartphone keluaran Apple yaitu iPhone. Selain HP, laptop keluaran Apple yaitu Mac juga menggunakan teknologi ini. Dan hampir semuanya menggunakan layar berjenis IPS LCD. Hanya iPhone X saja yang menggunakan layar Super AMOLED.

Sedangkan Super AMOLED dikembangkan oleh Samsung, perusahaan yang menjadi pesaing berat Apple. Tingkatan layar ini pun juga banyak mulai dari LED, OLED, AMOLED hingga Super AMOLED dan Super AMOLED Plus. Retina display vs amoled dikembangkan oleh dua perusahaan besar yang sudah dikenal memiliki kualitas tinggi. Sehingga super amoled vs retina tidak dapat diragukan lagi.

5. Harga Pasaran

Dari segi harga, perbedaan retina display vs super amoled murah mana tentu saja tidak bisa dibedakan. Karena pada kenyataannya bukan perbandingan atau persaingan retina display vs oled tetapi justru ada penggabungan antara retina dan AMOLED. Sehingga retina display vs super amoled harganya tidak bisa dibandingkan secara langsung.

Baca juga: Kekurangan Layar Super AMOLED Samsung

Sekian tadi perbandingan retina display vs super amoled sehingga bisa mengetahui perbedaan retina display vs super amoled bagus mana. Kesimpulannya bahwa amoled vs retina tidak bisa dibandingkan secara langsung. Hal ini karena yang bisa dibandingkan adalah IPS LCD vs Super AMOLED.